PROGRAM DOKTOR

Edit Content

SEJARAH SINGKAT

Prodi S3 Ilmu Teknik Sipil merupakan prodi Doktor (S3) pertama di Fakultas Teknik Unhas yang beroperasi sejak 6 April 2009 berdasarkan SK Menteri Pendidikan dan kebudayaan No. 471/D/T/2009 dan mulai menerima mahasiswa baru pada Semester Awal TA 2009. Program ini bertujuan untuk menghasilkan doktor-doktor di bidang ilmu teknik sipil yang memiliki kompetensi dan karakteristik yang unggul, mampu memecahkan permasalahan melalui riset kolaborasi berkelanjutan, dan mampu bekerjasama lintas disiplin dalam masyarakat baik ditingkat nasional maupun internasional.

Prodi S3 Ilmu Teknik Sipil terakreditasi UNGGUL oleh BAN-PT No. 11738/SK/BAN-PT/AK-ISK/D/X/2021 (19 Oktober 2021 – 2 Mei 2023) dan terakreditasi UNGGUL oleh LAM Teknik No. 0288/SK/LAM Teknik /AD/VIII/2023 (21 Agustus 2023 – 20 Agustus 2028).

Prodi S3 Ilmu Teknik Sipil berkonstribusi aktif dalam menyiapkan serta menghasilkan doktor dalam bidang konsentrasi keilmuan: Rekayasa Struktur, Rekayasa Transportasi, Geoteknik, Teknik Keairan dan Manajemen Konstruksi.

AKREDITASI

Terakreditasi “A” atau “sangat memuaskan” dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi tahun 2017

VISI

Menjadi pusat pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang berwawasan kebaharian yang unggul dalam jaringan global.

MISI

  • Menghasilkan lulusan yang kompeten, kritis, inovatif dan kreatif.
  • Mengembangkan penelitian di bidang IPTEKS yang berwawasan kebaharian untuk meningkatkan kualitas hidup Bangsa Indonesia.
  • Melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat untuk mendukung peningkatan kesejahteraan masyarakat.Mengembangkan jaringan kerjasama global (nasional dan internasional).

PROSES PEMBELAJARAN

  • Pembelajaran dilakukan secara hybrid (gabungan antara luring dan daring).
  • Penelitian disertasi dapat dilakukan di laboratorium, di lapangan ataupun di instansi/Lembaga pemerintah dan swasta.
  • Tugas Akhir (Disertasi) berupa penelitian yang menghasilkan novelty (kebaruan) untuk bidang kajian Teknik Sipil secara spesifik sesuai dengan minat.

GELAR

Mahasiswa yang menyelesaikan studi akan dianugerahkan gelar Doktor (Dr.)

Edit Content

KURIKULUM

Edit Content

Dosen Pengajar

No.

Nama Dosen

No.

Nama Dosen

1

Prof. Dr. Ir. M. Saleh Pallu, M.Eng.

14

Prof. Suharman Hamzah, S.T., M.T, Ph.D. HSE Cert

2

Prof. Dr-Ing. Herman Parung, M.Eng

15

Dr. Eng. Ir. Rita Tahir Lopa, MT

3

Prof. Dr. Muh. Wihardi Tjaronge, ST., M.Eng.

16

Ir. Achmad Bakri Muhiddin, MSc., Ph.D

4

Prof. Ir. Sakti Adji Adisasmita, M.Eng.Sc., Ph.D

17

Dr. Eng. Muralia Hustim, ST., MT

5

Prof. Dr. Rudy Djamaluddin, ST., M. Eng.

18

Dr. Eng. Ardy Arsyad, ST., M. Eng..Sc.

6

Prof. Dr. Ir. Muhammad Arsyad Thaha, MT

19

Dr. Eng.  Andi Arwin Amiruddin, ST., MT

7

Prof. Dr. Ir. Sumarni Hamid, MT

20

Dr. Ir. Riswal K, S.T., M.T.

8

Prof. Dr. Eng. Muhammad Isran Ramli, ST., MT

21

Dr. Eng. Bambang Bakri, S.T., M.T.

9

Prof. Dr. Ir. Abd. Rahman Djamaluddin, MT

22

Dr. Eng. Mukhsan Putra Hatta., ST., MT

10

Prof. Dr. Eng. Tri Harianto, ST., MT

23

Dr. Eng. Fakhruddin, ST., M.Eng.

11

Prof. Dr. Eng. Rita Irmawaty, ST., MT

24

Dr. Rosmariani Arifuddin, S.T., M.T.

12

Prof. Dr. Ir. Rusdi Usman Latif, MT

25

Dr. M. Asad Abdurrahman, S.T., M.Eng. P.M.

13

Prof. Dr. Eng. Ir. Farouk Maricar, MT

26

Dr.Eng.Muhammad Akbar Caronge, ST., M.Eng.

Edit Content

PENDAFTARAN & BIAYA STUDI

Informasi lebih lanjut tentang pendaftaran dan biaya studi dapat dilihat pada

Skip to content